Skip to main content
  • Airlangga Inclusive Learning
    UNIVERSITAS AIRLANGGA
    Excelllence with Morality
  • Airlangga Inclusive Learning
    UNIVERSITAS AIRLANGGA
    Excellence with Morality
  • Airlangga Inclusive Learning
    UNIVERSITAS AIRLANGGA
    Excellence with Morality
Layanan Kami
Kami menyediakan layanan kepada sivitas akademika penyandang disabilitas di Universitas Airlangga. Layanan-layanan tersebut ditujukan untuk memfasilitas kebutuhan penyandang disabilitas di UNAIR dalam menjalani aktivitas akademik.

Layanan Akomodasi

Layanan akomodasi dapat diakses oleh mahasiswa difabel di Universitas Airlangga untuk memperoleh pendampingan atau peer supporter.

Layanan Aksesibilitas

Layanan aksesibilitas diperuntukkan bagi dosen dilingkungan UNAIR untuk membuat bahan ajar menjadi lebih aksesibel.

Tutorial

Layanan aksesibilitas diperuntukkan bagi dosen di lingkungan UNAIR untuk membuat bahan ajar menjasi aksesibel.

Relawan

Mahasiswa non-difabel dapt bergabung bersama kami sebagai relawan untuk mengawal inklusi di UNAIR.

Digitisasi Buku

Layanan untuk mengubah buku cetak menjadi buku digital yang aksesibel.

Layanan Mobilitas

Layanan antar-jemput di internal UNAIR dari PLD ke masing-masing fakultas dan sebaliknya.

KEPENGURUSAN

Dr. Fitri Mutia, A.KS.,M.Si
It’s the repetition of affirmations that leads to belief. And once that belief becomes a deep conviction, things begin to happen."Muhammad Ali”

Dr. Fitri Mutia, A.KS.,M.Si

Ketua Koordinator AIL

Dr. Lilla Musyahda, Dra.,M.Pd
My advice to other disable people would be, concentrate on things your disability doesn’t prevent you doing well, and don’t regret the things it interferes with. Don’t be disabled in spirit as well as physically. "Stephen Hawking”

Dr. Lilla Musyahda, Dra.,M.Pd

Koordinator layanan relawan

Pramesti Pradna Paramita, MEdPsych, PhD, Psikolog
Just because a man lacks the use of his eyes doesn’t mean he lacks vision."Stevie Wonder”

Pramesti Pradna Paramita, MEdPsych, PhD, Psikolog

Koordinator Litbang

Indah Rachma Cahyani, S.IIP., M.A
"Saat salah satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain terbuka. Hanya seringkali kita terpaku begitu lama pada pintu yang tertutup sehingga tak melihat yang telah terbuka untuk kita."

Indah Rachma Cahyani, S.IIP., M.A

Koordinator Humas

Rozi, S.Pi.,M.Biotech
"Kenali saya karena kemampuan saya, bukan disabilitas saya." - Robert M. Hensel

Rozi, S.Pi.,M.Biotech

Koordinator Informasi dan Komunikasi

Martino Arianto, A.MD
"Mampu bukan berarti memungkinkan. Penyandang disabilitas tidak berarti kurang mampu." - Khang Kijarro Nguyen

Martino Arianto, A.MD

Adi Priyanto
Kita istimewa karena kita ciptaan Tuhan

Adi Priyanto

Pos Terbaru